Tuesday, May 15, 2018

Arti Kedutan pada mata

Kedutan Mata

Arti Kedutan pada mata
Kedutan pada Mata
Arti kedutan pada Mata
Apakah Anda sedang mengalami kedutan pada mata? Anda penasaran ingin mencari tahu apa arti dari kedutan pada mata. Untuk yang penasaran dengan arti kedutan pada mata, simaklah arti kedutan pada mata di bawah ini.

Kedutan pada mata kanan dan mata kiri tidaklah sama artinya.

  • Bila ada kedutan pada mata kanan atas, maka artinya Anda akan bertemu dengan keluarga yang lama sekali tidak pernah bertemu. Mungkin dalam pertemuan akan membahas sesuatu yang membahagiakan tentunya.
  • Bila kedutan yang berulang - ulang pada mata kanan bawah, artinya Anda akan menemui kesulitan. Biasanya akan ditagih janji oleh seseorang, bila mempunyai tanggungan yang belum terselesaikan. Tetap sabar dan ikhlaskan saja. Minta perlindungan sebaik-baiknya kepada Maha Pelindung, Allah SWT.
  • Bila kedutan yang berulang - ulang pada mata kiri bagian atas, artinya Anda akan mendapatkan kebahagiaan. 
  • Bila kedutan yang berulang-ulang pada mata kiri bagian bawah, artinya Anda akan mendapatkan uang yang besar jumlahnya.

arti kedutan mata dari hot nyuss



Anda bisa melihat arti tentang mimpi, disini.
Anda bisa melihat tentang weton, disini.
Anda bisa melihat arti tentang kedutan, disini.